Selasa, 20 Oktober 2015

Biasakan Tabayun dulu.....

Seringkali kita menerima Informasi tanpa mengecheck kebenarannya kemudian tanpa dosa kita malah menyebarkannya informasi tersebut kepada orang lain puluhan,ratusan bahkan ribuan.
Terkadang informasi tersebut berbentuk ibadah tapi dengan bodohnya kita tidak mau mencari tahu apalagi mengenai dengan hadits eh ternyata dhaif.
"Hai orang-orang yang beriman, jika datang kepadamu orang fasik membawa suatu berita, maka periksalah dengan teliti agar kamu tidak menimpakan suatu musibah kepada suatu kaum tanpa mengetahui keadaannya yang menyebabkan kamu menyesal atas perbuatanmu itu."
 (QS Al-Hujurat 6)
Ayat ini menjelaskan kita harus mencari tahu terlebih dahulu tentang informasi yang kita dapat aalagi sekarang media televisi dan berita memberi informasi palsu terhadap masyarakat.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar